Tugas Kemanusiaan Sebagai Tim EMT KEMENKES Pada Gempa Bumi Turki

  • Home
  • Tugas Kemanusiaan Sebagai Tim EMT KEMENKES Pada Gempa Bumi Turki
Tugas Kemanusiaan Sebagai Tim EMT KEMENKES Pada Gempa Bumi Turki

Dokter spesialis emergensi dr. Corona Rintawan, Sp.Em, KDM, Dr. dr. Tri Maharani, Sp.Em, M.Si, dr. Kshanti Adhitya, Sp.Em, KEC, MM dan dr. Eva Delsi, Sp.Em melaksanakan tugas kemanusiaan sebagai tim EMT KEMENKES pada gempa bumi Turki.

Sebanyak 119 relawan tim medis baik dari IDI, TNI – Polri dan organisasi profesi lainnya (perawat, apoteker dll), dan NGO di berangkatkan bersama menuju Turki dalam satu pesawat.

Tim Indonesia ini akan fokus menangani kegawatdaruratan awal korban gempa seperti kasus-kasus yang berkaitan dengan patah tulang dan cedera lainnya, penanganan kasus emergensi anak dan bayi baru lahir, ibu hamil dan baru melahirkan, serta kasus medis lainnya yang dibutuhkan.

Tim Kemanusiaan sudah mempersiapkan RS Lapangan dengan peralatan dan logistik yang dibutuhkan.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *